Perluas Pasar hingga Mancanegara, VIDI Rilis Single ‘love for u (❤4U)’

0
93

Sedangkan untuk penulisan lirik, VIDI kembali dibantu oleh Sezairi, kawannya di Singapore.

VIDI mengungkap sisi yang baru dan dewasa dari dirinya melalui lagu ini. ‘love for u (❤4U)’ merupakan karya musik yang memiliki cerita tentang ketegangan cinta yang akan selesai.

Cerita-cerita tentang momen-momen terakhir bersama pasangan sebelum berpisah dikemas dengan musik pop sensual dan moody.

Suasana yang dilahirkan dari lagu tersebut pun ia turunkan ke dalam video liriknya yang juga akan dirilis pada hari yang sama. Dalam video lirik ini, ditunjukkan sebuah kasur dan bantal yang perlahan tenggelam oleh air yang memenuhi seisi ruangan.

Seakan menggambarkan momen intim mereka bersama yang segera berakhir seiring keputusan mereka bersama untuk berpisah.

1 2 3

Comments are closed.